Oeang!

Hari ini, enam puluh enam tahun yang lalu, adalah kali pertama republik ini mengeluarkan uang resminya. Uang kertas dengan pecahan satu sen bergambar keris di bagian depan dan teks undang-undang di bagian belakang ini ditandatangani oleh AA. Maramis dan disebut dengan ORI, Oeang Republik Indonesia. Memang, uang ini bukan uang yang pertama kali dikenal di… Read more Oeang!

Seragam

Ajining diri dumunung aneng lathi, ajining raga ana ing busana. Begitu pepatah jawa bicara soal kehormatan dan kepribadian. Terjemah bebasnya itu “kehormatan diri terletak pada lidah, kehormatan badan ada di busana”. Agak gumun sebenarnya ketika ‘ajining diri dumunung aneng lathi’ justru diletakkan di awal kalimat, bukan di bagian akhir. Mengingat dalam pergaulan sehari-hari, ketika bertemu… Read more Seragam